Translate

Cara Pasang Anti Spam di Blogspot

Posted by Unknown Friday, June 15, 2012 0 komentar
westjava27.blogspot.com
Spam seperti yang dijelaskan di Wikipedia adalah "penggunaan perangkat elektronik untuk mengirim pesan secara bertubi-tubi tanpa dikehendaki oleh penerimanya. Orang yang melakukan spam disebut spammer, tindakkan spam dinamakan spamming"
Selanjutnya Wikipedia juga mendefinisikan Bentuk spam dapat meliputi: "spam surat elektronik, spam pesan instan, spam Usenet newsgrup, spam mesin pencari informasi web (web search engine spam), spam blog, spam wiki, spam iklan baris daring, spam jejaring sosial".
Untuk kategori blog spam dapat masuk melalui buku tamu (Guest Book),  melalui link-link komentar yang ditanamkan pada postingan, terlalu singkat suatu komentar (di postingan hanya menuliskan hi/ masuk ke blog saya/atau menawarkan link-link yang tidak relevan) atau berisi link yang berisi blog/site porno, iklan, dan lain sebagainya. Intinya spam sangat mengganggu baik dan banyak pihak yang merasa dirugikan dan ditipu oleh para spammer pengguna internet itu sendiri, ISP (Internet Service Provider/Penyelenggara Jasa Internet), dan para peselancar umum di internet yang merasa tidak nyaman
Walau pun sudah jelas bahwa tindakan spam merupakan tindakan pidana dan ada sanksi hukum (undang-undang internet) yang mengaturnya.
Untuk blog atau site jelas dengan adanya spam di blog atau sitenya maka akan sangat merugikan blog/site tersebut, bagaimana cara mengatasi spam di blog tetutama di blogspot? Untuk blogspot, pemilik blog tinggal merubahnya di setingan komentar...

1
2
Pada umumnya di blogspot kotak komentar seperti yang  ada pada gambar 1 dan 2.
3
 
4





5
6
7
8

9
10
11


12


13

14
Keterangan:
  • Klik pada gambar untuk memperjelas tampilannya
  • Dari menu "DASBOR" Klik "RANCANGAN" (Gambar 3)
  • Klik  "SETELAN" (4)
  • Klik "KOMENTAR" (5)
  • Isi/sesuaikan form yang ada di kolom komentar (G5-G9) setelah disesuaikan semua yang ada di form komentar klik " SIMPAN SETELAN"
  • Anda bisa lihat perubahan (Bandingkan G1dan 2 dengan G10 dan G 11)
  • Jika ada pengunjung yang akan mengisi komentar baik di postingan atau di buku tamu akan tampak form anti spam (G12-G14)
Sumber:
Blogspot.com
Wikipedia.org










 
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Cara Pasang Anti Spam di Blogspot
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://westjava27.blogspot.com/2012/06/cara-pasang-anti-spam-di-blogspot.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

0 komentar:

Post a Comment



Sponsor Toko Online Westjava27 | Copyright of westjava27 .

Labels

Postingan Terbaru westjava27

Arsip Blog